Elia Winengsih - 1901866 - MBKM - Makalah Implementasi Penggunaan Bahasa Indonesia yang Baik dan Benar Wujud Nasionalisme dan Patriotisme
IMPLEMENTASI PENGGUNAAN BAHASA INDONESIA YANG BAIK DAN BENAR WUJUD NASIONALISME DAN PATRIOTISME MAKALAH Disusun Untuk Memenuhi Tugas Mata Kuliah Menulis Dosen Pengampu: Dr. Hj. Isah Cahyani, M.Pd. oleh Elia Winengsih NIM 1901866 PROGRAM STUDI PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN FAKULTAS PENDIDIKAN ILMU PENGETAHUAN SOSIAL UNIVERSITAS PENDIDIKAN INDONESIA BANDUNG 2022 KATA PENGANTAR Puji syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa, atas karunia dan rahmat-Nya penulis dapat menyelesaikan Makalah yang berjudul “ Implementasi Penggunaan Bahasa Indonesia yang Baik dan Benar Wujud Nasionalisme dan Patriot...